runing teks

SELAMAT DATANG DI BALAI PELATIHAN KONSTRUKSI WILAYAH II SURABAYA

Kamis, 06 September 2012

TOP DOWN & BOTTOM UP PRO AKTIVE DIBALAI PELATIHAN WILAYAH II SURABAYA



Ing arso sung tulodo, ing madia mangun karso, tu wuri handayani. Telah terjiwai di Sistem Manajemen Balai Pelatihan Wilayah II Surabaya, Pusbin KPK, Badan Pembinaan Konstruksi, Kementerian Pekerjaan Umum. Selalu mengadakan rapat rutin pimpinan dan staf yang diadakan 2 (dua) kali dalam waktu sebulan. Dengan topic pembahasan rencana pelaksanaan serta evaluasi kinerja pimpinan dan staf.
Tempat rapat rutin adalah di ruang pertemuan Balai Pelatihan Konstruksi Wilayah II Surabaya 60226 Jalan Bukit Darmo Raya Surabaya telpone 031 7319610 faximile 031 7319611 .
Rapat rutin dipimpin oleh Kepala Balai Amir Hamzah,ST.MT dengan pembicara Kasi Penyelenggara Mukhtar Rosyid Harjono,SSi.MT dan Kasubag Tata Usaha Program dan Evaluasi DR. Samsul Bakeri SIP,MSi. Master of Ceremoni Vitri Yulianti AMd/RKAKL/ Green Office. Pembaca Doa Arfiq Khoiron SKom/Sarana dan Prasarana/Emon/E Procuremen – Irsyadhul Ibad./SAKPA/SPM
Yang dihadiri oleh Staf Penyelenggara Azis Purnomo,ST, Sukaryanto,ST, Nurin Pramadini,ST. Muhammad Rachman ST.MT. Budi Setyo Wiratmo SP, Asih Indahyati AMd; Bagian Tata Usaha Program dan Evaluasi Arief Wahyuono,SST/bag TU Sarana dan prasarana , Karso/Bendahara, Kresnayadi/Verifikasi, Imam Syafi’I/Sarana Prasarana, Adam Hyndi Erryana,SE/Arsiparis, Wahyuno/Perpustakaan, Yudhi Titi Sundari,SIP/ kepegawaian/ Pengelola Sistem SMM, Kacung/Sarana dan prasarana, Rico Prasetyo Cahyoindro SIP/Program dan Evaluasi/Pengelola Dokumen SMM, Edi Pramono/Sekretaris, Muhammad Rajab/SIMAK BMN, Disnaika Dwi Rimbawati,SE/keuangan/Green Office, Risa Monika/bagian keuangan. Bagian PNBP Sutikno,SPd/Pejabat Pemungut, Suyadi,SE/Bendahara PNBP, Probo Wibisono,SE. Bagian Security Suroso, Daniel Rahman, Harry Iswandi, Anang Prasetyo, Adam Nur’od, Sapto. Bagian Cleaning Cervice Surafan A, Ichsan, Budi Prayitno Utomo , Sakroni, Ismail, Achmad Fauzi.
Rapat rutin pimpinan dan staf berisikan pembinaan, ceramah, diskusi dan Tanya jawab seputar pra perencanaan (sosialisasi/ RMK/ Rencana DUP /Kesiapan Penyelenggaraan /rencana kegiatan) , pelaksanaan (Presentasi RMK, Kesiapan Pelaksanaan Penyelenggaraan), evaluasi kegiatan (berdasarkan SMM, bila ada temuan AMI). serta topic atau rencana kegiatan lain yang bersifat urgen.
Mengacu pada Renstra Kementerian Pekerjaan Umum, menjadi Visi Misi Badan Pembinaan Konstruksi, Pusbin KPK hingga menjadi Usulan DIPA pertahun anggaran pada Balai Pelatihan Teknik Konstruksi Wilayah II Surabaya selaku unsur Pelaksana Teknis.( BPK Wil I Medan; BPK Wil II Jakarta; BPK Wil III Banjarmasin ; BPK Wil V Ujung Pandang; BPK Wil VI Jaya Pura). Perlu disikapi dengan bijak
Dalam realitanya dibuat daftar absensi, notulis dan laporan rapat rutin, serta dokumentasi kegiatan , serta konsumsi. Disini media Top down dan Bottom Up secara proaktif berlanjut.
Editor arief wahyuono,vitri yuliati AMd

Tidak ada komentar:

Posting Komentar